Category Archives: Artikel

ArtikelPostSekolah Literasi Indonesia

Para Alumni yuk Ikutan Menulis Bersama ALUSIA

Para Alumni yuk Ikutan Menulis Bersama ALUSIA Sahabat Pendidikan Pramoedya Ananta Toer pernah berkata: “Orang boleh pandai setinggi langit, tapi selama ia tidak menulis maka ia hilang di dalam masyarakat dan sejarah. Menulis adalah bekerja untuk keabadian”. Ada banyak cerita para alumni SLI dan Gemari Baca dalam aksi nyata literasi. Sayangnya cerita-cerita tersebut belum tersebar […]...
ArtikelSekolah Literasi Indonesia

Langkah Mengatur Waktu Anak Bermain Gadget 

Langkah Mengatur Waktu Anak Bermain Gadget Oleh: Arbi Zulham, Kontributor Sudah sangat umum, kita mendapati fenomena anak usia dini bermain smartphone. Anak bermain gadget dengan durasi tak terbatas. Konten-konten yang diakses anak lepas dari pengawasan orang dewasa. Menghadapi kondisi seperti itu tak sedikit orang tua yang mulai kewalahan. Merasa habis akal untuk menertibkan anaknya yang […]...
Artikel

Duha Dulu yuk Sahabat Pendidikan

Duha Dulu yuk Sahabat Pendidikan Salat Duha merupakan salat sunah yang dianjurkan Rasulullah saw. Salat yang bisa dilaksanakan dua rakaat sampai dua belas rakaat ini dilaksanakan di waktu duha yaitu pada saat matahari mulai naik kurang lebih tujuh hasta mulai dari terbitnya matahari (sekitar pukul 07.00 pagi) sampai waktu zuhur (sekitar pukul 12.00 siang).   […]...
Artikel

Kok Uang Cepat Habis, ya?

Kok Uang Cepat Habis, ya? Sahabat Pendidikan pernah merasa uang rasanya cepat habis? Belum berganti bulan tapi uang gajian sudah habis lagi. Pasti Sahabat Pendidikan lupa membuat perencanaan anggaran setiap bulannya. Apakah ada yang salah dalam perencanaannya? Bisa jadi, tapi kita harus tahu ada beberapa faktor lain yang membuatmu merasa uang cepat habis. Boros Berlebihan […]...
ArtikelBakti Nusa

Malta, Menebar Kebermanfaatan Lewat Mengaji

Malta, Menebar Kebermanfaatan Lewat Mengaji “Menyukai sesuatu hal yang berhubungan langsung dengan kegiatan sosial kepada masyarakat, karena sekecil yang kita pikir terlihat mudah, akan tetapi memberikan nilai kehidupan baru bagi mereka dalam menjalani hidup,” ungkap Malta. Berawal dari membantu satu anak pinggiran jalan yang datang untuk mau mengaji karena menemukan Iqra di jalan, Malta membangun […]...